Kamis, 24 November 2011

Favorite Videos


Made in


Revolusi jakarta, sebuah film dokumenter berdurasi 15 menit yang di produksi oleh mahasiswa semester 5 universitas Gunadarma, mengingatkan kita akan kemajuan jakarta, yang lebih spesifik masuk kedalam pokok bahasan transportasi,pada awal film dokumenter ini kita akan di ajak untuk mngenal jakarta, sang narator mengatakan berbagai macam ciri-ciri kota besar yang melekat pada JAKARTA, sperti jakarta adalah kota padat penduduk, kota yang sering sekali mengalami kemacetan, dan tidak lepas dari banjir. Kemudian kita akan beralih ke pengalaman tiga orang sahabat bernama Yoyon, dania, dan tami yang berpetualang menggunakan angkutan modern ramah lingkungan yaitu busway, karena mereka lelah untuk menghadapi kemacetan di ibukota , dan berinisiatif untuk mencoba armada yang diciptakan untuk mengurangi kemacetan ini.perjalanan mereka penuh dengan ilmu pengetahuan, karena mereka termasuk pemuda yang aktif bertanya, dan memiliki rasa ingin tahu yang besar, dan pokok bahasan mereka tentu saja tentang fasilitas, kondisi, rute, kenyamanan, dan ketidaknyamanan atau maksudnya kekurangannya yan belum di tambah di dalam model transportasi di jakarta khususnya Busway. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar