Kamis, 10 November 2011

Bagaimana sebaiknya menjaga Bumi

Bagian yang hijau itu daun, warna hijau daun dihasilkan oleh klorofil yang diciptakan melalui proses fotosintesis, fotosintesis sendiri berasal dari karbon dioksida, yang menghasilkan oksigen, dan yang paling pasti adalah proses fotosintesis di lakukan oleh makhluk hidup bernama Pohon. pohon itu punya banyak kegunaan, mulai dari batangnya, daunnya, sampai akar. Etss tapii, harus dibatasi pemakaiannya karena kalau berlebihan hasilnya hutan kita gundul, dan tau sendiri gimana keadaan kepala yang gundul ? 
baiklah sekarang kita bandingkan  


Nah dari kedua gambar diatas pastinya kalian sudah dapat memilih yang mana yang lebih enak dilihat, nah itu artinya bumi kalau botak pasti ga bakal enak dilihat, tuh dilihat aja ga enak gimana kita yang tinggal didalamnya hayoo ? kalo kepala botak cepat berkeringat kalo bumi botak cepat berkeringat juga alias tapi namanya banjir et dan ga bisa dilap juga pake sapu tangan !, kenapa banjir ? jawabannya karena bumi ga punya akar-akar yang siap menyerap air. nah kalo mau bumi nyaman, ga ada banjir, lestarikan hutan, tanam pohon pohon di tengah kota, dan Stop merusak pohon untuk kepentingan pribadi !!!!

Harusnya ciptakan bumi seperti dan menjadi

Didalamnya, terdapat kehidupan yang diciptakan untuk terus menghidupi manusia agar dapat memberikan timbal balik yang seimbang terhadap alam atas pemberiannya. Agar tercipta keselarasan antar makhluk hidup.


love our earth, keep the earth, do not destroy it for personal gain, and lets go green !




Tidak ada komentar:

Posting Komentar