Jumat, 12 April 2013

Pengantar WEB Sience

WEB SIENCE

web sience merupakan suatu ilmu pengetahuan baru untuk membuat dan memanipulasi web. Web adalah kumpulan halaman yang dapat menampilkan informasi berupa gambar, animasi, tulisan, suara maupun gabungan dari keseluruhanya yang bersifat statis atau dinamis yang dapat membentuk rangkaian yang saling terkait yang terhubung oleh banyak link. Sedangkan sience adalah ilmu pengetahuan yang didapat dan bisa menjadi pengetahuan bagi masyarakat untuk memberi informasi yang akurat.

SEJARAH

Pada Bulan Maret 1989 seorang karyaawan Lab fisika partikel Eropa di Genewa Swiss atau yang lebih dikenal CERN (Consei European pour la Recherce Nuclaire) Tim Berner-Lee mengajukan suatu sistem protokol distribusi, yaitu tata cara berkomunikasi dengan internet yang digunakan untuk berbagi informasi diantara para fisikawan. Selanjutnya protokol ini dikenal sebagai protokol world wide web dan dikembangkan oleh W3C.

Kelahiran Web sience juga dikarenakan oleh pergerakan generasi Web dari web 1.0 ke web 3.0 perkembangan web yang terjadi luar biasa. Perbedaan utama dari setiap generasi adalah pada masa mula adanya web masih bersifat read-only, pada web 2.0 bergerak ke arah read-write, sedangkan pada web 3.0 mengembangkan hubungan dengan manusia ke manusia, manusia ke mesin dan mesin ke mesin.

ARSITEKTUR 

Arsitektur web adalah suatu pendekatan terhadap desain, dan perencanaan situs . Melibatkan teknis, kriteria estetis dan fungsional. Terdapat tiga standar utama untuk penerapan web services. Standar-standar ini mendukung pertukaran data berbasis XML. Tiga standar itu meliputi SOAP(Simple Object Access Protocol), WSDL(Web Services Description Langguage), dan UDDI(Universal Description Discovery and Integration) .

Aplikasi Web dalam rekayasa perangkat lunak adalah suatu aplikasi yang diakses menggunakan penjelajah web melalui suatu jaringan. Aplplikasi Web juga dikodekan dalam bahasa yang didukung penjelajah web seperti HTML,JavaScript,AJAX,Java,dll).


Aplikasi web menjadi semakin populer karena kemudahan tersedianya aplikasi klien untuk mengaksesnya, penjelajah web yang kadang disebut sebagai suatu thin client. Kemampuan untuk memperbarui dan memelihara aplikasi web tanpa harus mendistribusikan dan mengisnstalasi pernagkat lunak pada kemungkinan ribuan komputer klien merupakan alasan kunci popularitasnya.

MACAM - MACAM WEB SERVER

1. Apache Web server- the HTTP web server
2. Apache Tomcat
3. Microsoft Windows server 2003 Internet Information Service (IIS)
4. Light HTTP
5. Jigsaw
6. Sun java system web server
7. Xitami web server
8. Zerus web server

MACAM - MACAM WEB

Secara umum website terdiri dari dua macam :

1. Web Statik
adalah salah satu bentuk website yang isi didalamnya tidak perlu di update secara berkala dan biasanya di maintenance secara manual.
2. Web Dinamis
adalah website yang dierbarui secara berkala, informasi didalamnya berubah atau website ini bisa berhubungan dengan user dengan berbagai macam cara atau metode bisa juga dengan berinteraksi langsung menggunakan form dan pergerakan mouse.
macam-macam web browser :
1. Mozilla Firefox
2. Internet Explorer
3. Flock
4. K-meleon
5. Camino

BAHASA (Aplikasi Web)

1. HTML
merupakan format dokumen yang diguakan dalam WWW. tugasnya untuk enampilkan data dalam browser seperti teks, gambar, link, dan elemen lainya. HTML juga bisa digunakan untuk membuat berbagai macam efek pada teks
2.PHP (Personal Home Page)
digunakan untuk mencatat jumlah pengunjung situs yang membuka halaman resumenya. PHP diciptakan oleh Rasmus Lerdorf.
3. CSS
dalam mendesain web/blog menggunakan CSS(Cascading Style Sheet). Tugasnya sangat penting yaitu mengatur halaman, format teks, dan pewarnaan.
4. ColdFusion
sistem pengembangan aplikasi yang dikembangkan oleh Alaire.
5. ASP
bahasa pemrograman web yang digunakan untuk menciptakan halaman web yang dinamis.
6.JavaScript
merupakan bahasa scripting yang handal yang berjala pada sisi client. merupakan bahasa scripting yang dikembangan oleh Netscape. ; dll

Refrensi :

http://belajarintoday.blogspot.com/2013/03/arsitektur-web-dan-applikasinya.html
http://wenniwisnu.wordpress.com/2012/03/12/pengantar-web-science/
http://tyachiet-gress.blogspot.com/2012/03/normal-0-false-false-false-en-us-x-none.html


Tidak ada komentar:

Posting Komentar